PENGEMBANGAN DAYA TARIK WISATABERBASIS PARTISIPASI MASYARAKAT DI DESA AIK BUKAQ KECAMATAN BATUKLIANG UTARA KABUPATEN LOMBOK TENGAH
Abstract
Pada umumnya mata pencarian utama masyarakat di desa Aik Bukaq adalah pertanian namun seiring perkembangan pariwisata saat ini sebagian masyarakat ikut terjun dalam pekerjaan dibidang pariwisata dengan memanfaatkan dan menggelola potensi pariwisata di desa tersebut. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dan analisis data yang digunakan adalah medeskriptif kualitatif teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumtasi. Hasil penelitian menjukan bahwa Partisipasi Masyarakat Dalam Pengembangan Objek Wisata Desa Aik Bukak. Harus memperhatikan apa yang menjadi indikator dari partisipasi masyarakat yaitu adanya pemberian sumbangan pikiran, sumbangan materi dan sumbangan tenaga. Ketiga indikator ini berjalan dengan baik dan dapat terlihat dari keikutsertaan masyarakat Desa Aik Bukak yang terus ikut berpartisipasi. Di karenakan apa yang mereka inginkan sesuai dengan harapan mereka. Adapun faktor yang mendukung objek Wisata Desa Aik Bukak yaitu adanya kerjasama yang baik dan adanya dukungan pemerintah. Sedangkan factor penghambat objek wisata Desa Aik Bukak yaitu adanya keterbatasan dana dan rendahnya keterampilan masyarakat.
References
[2] Amichael Huberman. 2007. Analisis Data Kualitatif Buku Sumber tentang Metode-Metode Baru. Terjemahan Tjetjep Rohendi Rohisi. Jakarta: Universitas Indonesia.
[3] Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi penelitian kualitatif. CV Jejak (jejak Publisher).
[4] Fathurrahim, F., & Wahyuningsih, S. (2023). Partisipasi Masyarakat dalam Pengelolaan Desa Wisata Setanggor Kabupaten Lombok Tengah. Journal Of Responsible Tourism, 3(1), 49-58.
[5] Handayani, Suci. 2006. Perlibatan Masyarakat Marginal Dalam Perencanaan danPenganggaran Partisipasi (Cetakan Pertama). Surakarta: Kompip Solo.
[6] Hakim, L. 2017. Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan Desa Sukamerta Kabupaten Karawang. Jurnal Politikom Indonesiana Vol. 2 No. 2 November 2015. Karawang: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Singaperbangsa Karawang.
[7] Hidayat, L. G. G., Suyasa, I. M., & Putra, I. N. T. D. (2022). Analisis Pengelolaan Kampung Sasak Ende sebagai Daya Tarik Wisata Budaya Berbasis Pemberdayaan Masyarakat di Desa Sengkol. Journal Of Responsible Tourism, 1(3), 273-280.
[8] Lovieta, C. R., Wirawan, P. E., Dewi, I. G. A. M., & Suwintari, I. G. A. E. (2023). STRATEGI PENGEMBANGAN DAYA TARIK WISATA TUKAD BINDU BERBASIS MASYARAKAT DI KELURAHAN KESIMAN KOTA DENPASAR. Journal of Tourism and Interdiciplinary Studies, 3(2), 17-30.
[9] Maisyani, V. M. T., Damayanti, S. P., & Agusman, A. (2022). Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Kampu Adat Desa Karang Bajo Kecamatan Bayan Kabupaten Lombok Utara. Journal Of Responsible Tourism, 2(2), 331-342.
[10] Noeng Muhadjir, (1998), Metode Penelitian Kualitatif, Yogyakarta: Rake Sarasin.
[11] Ridla, M., Nom, K., & Darmawan, R. N. (2021). Strategi Pengembangan Daya Tarik Wisata Bangsring Underwater Berbasis Masyarakat. Journal of Tourism and Economic, 4(2), 135-152.
[12] Schmitter, P. (2000). "Participation in Governance Arrangement", In Grote, J. R. and Gbikpi, B., eds (2002).
[13] Sugiyono. (2017, 2012, 2015, 2016). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif Dan R&D. Bandung: ALFABETA.
[14] Sulistyowati, N., Fitriyani, N., Sasuwang, F. R., Darmawan, G., & Lestari, R. P. (2023). Strategi Pengembangan Desa Wisata Berbasis Masyarakat di Desa Bedono, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak. Jurnal Pendidikan, Bahasa dan Budaya, 2(1), 222-234.
[15] Stoker, G. (1998). "Governance as Theory: Five Propositions", International Social Science Journal, No. 155.
[16] Terry. G & Rue. L. W 2010. Dasar-Dasar Manajemen. Cetakan kesebelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
[17] Telfer, David. J & Sharpley. R.(2008). Tourism and Development in The Developing World. United Kingdom: Routledge.
[18] W. Gulo, 2002. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT. Grasindo.
[19] Zaenuri, M. 2012. Tata Kelola Pariwisata-Bencana Berbasis Collaborative Governance Konsep, Analisis dan Pemodelan. Yogyakarta : Explore.
[20] Zakaria. F& Suprihardjo. R. D. (2014). Konsep Pengembangan Kawasan Desa Wisata di Desa Bandungan Kecamatan Pakong Kabupaten Pamekasan. Skripsi.