PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESTINASI WISATA PANTAI NIPAH DESA MALAKA LOMBOK UTARA

  • Rizkiatin Marhamah Sekolah TInggi Pariwisata Mataram
  • Siluh Putu Damayanti Sekolah TInggi Pariwisata Mataram
  • Lalu M. Iswadi Athar Sekolah TInggi Pariwisata Mataram
Keywords: Partisipasi Masyarakat, Pengembangan Destinasi Wisata, Desamalaka

Abstract

Penelitian ini membahas tentang partisipasi masyarakat dalam pengembangan destinasi wisata pantai nipah di dusun nipah desa malaka kecamatan pemenang kabupaten lombok utara. Hasil penelitian diuraikan dalam beberapa jawaban terhadap focus penelitian yaitu bagimana keterlibatan masyarakat dalam mengembangan destinasi wisata pantai nipah desa malaka kecamtan pemenang lombok utara. Dengan menggunakan metode Wawancara, observasi, dengan menggunakan pendekatan deskriftif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat terbilang aktif dalam partisipasi untuk mengembangkan daya tarik wisata Pantai Nipah dalam bentuk keterlibatan masyarakat untuk mengatasi sebuah masalah yang ada, keterlibatan masyarakat dalam pengadaan sarana dan prasarana sangat baik, masyarakat juga telah melakukan kerjasama untuk menambah atraksi wisata, serta masyarakat berperan penting dalam menjaga keamanan, kelestarian atau keindahan daya tarik wisata Pantai Nipah. Masyarakat sangat peduli dengan lingkungan mereka dikarenakan ada beberapa oknum yang melakukan perusakan di Pantai Nipah sehingga masyarakat tergerak untuk berpartisipasi menjaga Pantai Nipah. Serta ditemukan bahwa pengembangan daya tarik wisata Pantai Nipah masuk dalam fase rejuvenation (peremajaan).

References

[1] Adisasmita, Rahardjo, (2006), Pembangunan Pedesaan dan Perkotaan, Yogyakarta: GrahaIlmu.
[2] Relations Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: Simbiosa Rekatama Media Butler, R.W. 1980. The Concept of a Tourism Area Cycle of Evolution: Implications for Management Resources. The Canadian Geographer, 24(1), 5-16.
[3] Oktami Dewi A. A. P. Partisipasi Masyarakat dalam Pengembangan Objek Wisata Bahari Di Pulau Kapoposang Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Skripsi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Jurusan Antropologi.Makassar Universitas Hasanuddin.2013, hal : 10
[4] J.Moleong, Lexy.2014. Metode Penelitian Kualitatif , Edisi Revisi. PT Remaja Rosdakarya, Bandung.
[5] Moleong, Lexy J. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. Bandung : PT Remaja Rosdakarya
[6] Sugiyono (2011). Metode penelitian kuntitatif kualitatif dan R&D. Alfabeta
Published
2024-08-10
How to Cite
Marhamah, R., Damayanti, S., & Athar, L. (2024). PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESTINASI WISATA PANTAI NIPAH DESA MALAKA LOMBOK UTARA. Journal Of Responsible Tourism, 4(1), 235-240. https://doi.org/10.47492/jrt.v4i1.3497
Section
Articles