EDUKASI DAN PENDAMPINGAN AKUNTANSI KADER POSYANDU MANGGIS DAN POSYANDU NANAS, DESA MEKARWANGI, KABUPATEN TANGERANG - BANTEN
Abstract
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pendampingan bagi Kader Posyandu Manggis dan Posyandu Nanas, Desa Mekarwangi, Kabupaten Tangerang dengan memberikan pemahaman memadai tentang praktik pembukuan (akuntansi) yang efektif dan pengenalan standar akuntansi keuangan organisasi nirlaba (PSAK 45). Berdasarkan kegiatan tersebut, Kader Posyandu Manggis dan Posyandu Nanas cukup terbantu dalam proses pembukuan yang selama ini dianggap sulit dikarenakan kompetensi pendidikan mereka yang mayoritas SD dan SMP sehingga kompetensinya perlu ditingkatkan kembali agar praktik pembukuan (akuntansi) Posyandu dapat berjalan secara efektif serta meningkatnya ketepatan waktu pelaporan pembukuan kepada Bidan dan Puskesmas Desa Mekarwangi.
References
[2] Anonim. (2015). “Buku Monograf Desa Mekarwangi”.Bambang, S. (2018). “Desa Dang Dang dan Mekarwangi Sedang Melaksanakan Program P2WKSS”.
[3] Effendi, B. (2018). Accounting Assistance for Treasurers and Teachers for Improvement and Strengthening of Mekarwangi Elementary School, Cisauk, Tangerang [Peningkatan dan Penguatan SDN Mekarwangi, Cisauk, Tangerang Dalam Bentuk Pendampingan Akuntansi Untuk Bendahara dan Pengajar]. Proceeding of Community Development, (2), 225-233. https://doi.org/10.30874/comdev.2018.265
[4] Effendi, B. (2018). Penguatan Kemampuan Bendahara dan Guru SD Melalui Pembelajaran Akuntansi Dasar di SDN Mekarwangi, Ds. Mekarwangi, Kec. Cisauk, Tangerang-Banten. Jurnal Terapan Abdimas, 3(2), 188-191. http://doi.org/10.25273/jta.v3i2.2812
[5] Effendi, B. (2019). Peningkatan Kesadaran Pelajar dengan Edukasi Konservasi Lingkungan Hidup di Sekolah Menengah Kejuruan Kesehatan Kharisma. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat : Media Pemikiran dan Dakwah Pembangunan, 3(2), 309-330. https://doi.org/10.14421/jpm.2019.032-04
[6] Effendi, B. (2018). Penguatan Pemahaman Siswa Kelas XII AK Melalui Bimbingan dan Pelatihan Akuntansi dan Pajak di SMK Dharma Widya, Desa/Kecamatan Neglasari, Tangerang-Banten. International Journal of Community Service Learning, 2(4), 302-308. http://dx.doi.org/10.23887/ijcsl.v2i4.14635
[7] Effendi, B. (2020). Edukasi dan Pendampingan Akuntansi Kader Posyandu Rambutan dan Posyandu Nusa Indah Desa Mekarwangi Kabupaten Tangerang. Amalee: Indonesian Journal of Community Research and Engagement, 1(1), 25-36. https://doi.org/10.37680/amalee.v1i01.206
[8] Effendi, B. (2020). Pengabdian Kepada Masyarakat: Sinergitas Universitas dan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD). CARADDE: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 215-223. https://doi.org/10.31960/caradde.v2i2.369
[9] Keputusan Menteri Pemberdayaan Perempuan Republik Indonesia No. 41 Tahun 2007 tentang Pedoman Umum Revitalisasi Program Terpadu P2WKSS.
[10] Suharto, Edi. (2009). Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat: Kajian Strategis Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Pekerjaan Sosial. Bandung: Refika Aditama.
[11] Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial