PENGEMBANGAN POTENSI WISATA LEMBAH BIDADARI MELALUI PEMAHAMAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) DI DESA PANDANREJO PAGAK
Abstract
Wisata Lembah Bidadari terletak pada Dusun Krajan Desa Pandanrejo Kecamatan Pagak Kabupaten Malang. Wisata ini memiliki potensi yang luar biasa untuk dikembangkan. Masih minimnya kesadaran masyarakat setempat dalam sistem tata kelola wisata tersebut menjadikan sedikitnya pengunjung dan wisata masih belum dikenal oleh masyarakat. Selain itu tidak adanya media promosi wisata tersebut. Hal itu perlu dilakukan pengembangan potensi wisata Lembah Bidadari melalui kegiatan pemahaman Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis). Malalui kegiatan sosialisasi dan pendampingan pembuatan media sosial wisata Lembah Bidadari menjadikan masyarakat khususnya Pokdarwis menjadi sadar akan pentingnya pengembangan wisata. Pembuatan media sosial dilakukan guna mempromosikan wisata Lembah Bidadari supaya ramai pengunjung dan dapat berkembang lebih maju sehingga menjadikan peningkatan perekonomian masyarakat setempat
References
[2] Kuntarto, Andreas, dkk. Analisis Potensi wisata dan kesadaran wisata terhadap kepuasan wisatawan domestik (Studi pada pantai Pehpulo di Desa Sumbersih Kecamatan Panggungrejo, Kabupaten Blitar). Jurnal PENATARAN, no 1 (2016): 36-49
[3] Satriana, ED dan Farida, HD. Wisata Halal, Perkembangan, Peluang dan Tantangan. Journal Of Halal Product nd Research (JHPR). No.2 (Mei 2018): 32-43
[4] Umami, Zahrotul. Social Strategy Pada Media Sosial Untuk Promosi Wisata Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Interaksi, No. 02 (2015): 195-201.
[5] Utami, Santi Muji. Keterlibatan Masyarakat lokal dalam pengembangan potensiwisata di Kabupaten Semarang. Jurnal Forum Ilmu Sosial, no.1 (Juni 2013): 84-96.