OPTIMALISASI KESEHATAN MELALUI EDUKASI DAN PELAYANAN KESEHATAN DENGAN HIPERTENSI DAN ANEMIA DENGAN PENDEKATAN KELUARGA BINAAN

  • Meda Yuliani Prodi D3 Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Bhakti Kencana
  • Susilawati Susilawati Prodi D3 Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Bhakti Kencana
Keywords: Anemia,Edukasi Kesehatan, Hipertensi, Kesehatan Wanita.

Abstract

Permasalahan Hipertensi dan Anemia ini merupakan permalahan yang sering ditemukan dikalangan masyarakat dan terutama pada Wanita. Sehingga diperlukan adanya monitoring kesehatan pada Wanita yang bisa dilakukan dengan cara melakukan pemeriksaan langsung ke rumah (home visit) sebagai bentuk pelayanan kesehatan dan selajutnya dapat diberikan edukasi kesehatan mandiri kepada Wanita sebagi bentuk optimalisasi kesehatan. Dalam pelaksanaannya kegiatan ini dilakukan dengan pelayanan berbasis keluarga yang mempunyai permasalahan hipertensi dan anemia terutama pada wanita, lalu kemudian dilakukan pembinaan dan pelayanan kesehatan dengan dilakukan kunjungan rumah sebanyak 3 kali. Kegiatan pertama yaitu melakukan pemeriksaan terhadap kondisi tekanan darah dan pemeriksaan kadar Haemoglobin klien, kegiatan kedua diberikan edukasi mandiri kepada klien tentang senam hipertensi, pola makan diet hipertensi, pola makan untuk anemia, dan juga diberikan konsumsi untuk meningkatkan kadar Hb, kegiatan ke 3 melakukan evaluasi kondisi klien. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini tercapainya perilaku Kesehatan yang dapat meningkatkan derajat Kesehatan pada Wanita dengan peningkatan kemandirian kesehatan.

References

Kemenkes R.I., 2013, Riset Kesehatan Dasar, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Jakarta.
[2] Kemenkes RI. (2018). Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) Tahun 2018. Jakarta : Kementrian Kesehatan Republic Indonesia. Mardela, Aira Putri, Khomapak Maneewat, and Hathairat Sangchan. “Breast cancer awareness among Indonesian women at moderate-to-high risk.” Nursing and Health Sciences 19 (2017): 301–306.
[3] Ainun, A.S.,Sidik.,D., & Rismayanti. (2014). Hubungan gaya hidup dengan kejadian hipertensi. Determinants of hypertension in elderly. Jambura Health and asaport Journal Vol.1, No. 2, Agustus 2019. p-ISSN: 2654-718X, e-ISSN: 2656-2863Scarinci, Isabel C., Francisco A.R. Garcia, Erin Kobetz, Edward E. Partridge, Heather M. Brandt, Maria C. Bell, Mark Dignan, Grace X. Ma, Jane L. Daye, and Philip E. Castle. “Cervical Cancer Prevention: New Tools and Old Barriers.” Cancer (2010): NA-NA.
[4] Zakiyatul Ulya, Asep Iskandar, Fajar Tri Asih. Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Poster Terhadap Pengetahuan Manajemen Hipertensi Pada Penderita Hipertensi. Jurnal Keperawatan Soedirman (The Soedirman Journal of Nursing), Volume 12, No.1 Maret 2017. ( 38-46)
[5] Kang, H., 2016, A Mobile App for Hypertension Management Based on Clinical Practice Guidelines:
[6] Kemenkes R.I., 2014, Infodatin Hipertensi, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Jakarta.
[7] Riska Sabrida. 2021. Hubungan Personal Hygiene Dengan Anemia Pada Wanita Usia Subur (Wus) Di Wilayah Pertambangan Morosi Kec. Bondoala Kab.Konawe Tahun 2021. Politeknik Kesehatan Kendari. http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/2371/2/NASKAH%20PUBLIKASI%20RISKA%20SABRIDA%20%28P00312017036%29.pdf
[8] American Journal of Sociology.(2019). karakteristik dan prevalensi anemia pada mahasiswi D IV Kebidanan reguler B tingkat III Poltekkes Kemenkes Yogyakarta tahun 2019. Journal of Chemical Information and Modeling
[9] Wijayanti, E., & Fitriani, U. (2019). Profil Konsumsi Zat Gizi Pada Wanita Usia Subur Anemia. Media Gizi Mikro Indonesia, 11(1),https://doi.org/10.22435/mgmi.v11i1.2166
[10] Prio, A. Z. (2017). Identifikasi Faktor Resiko Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Lepo-Lepo Kota Kendari.http://repository.poltekkes-kdi.ac.id/334/
[11] Mardhika ikhsan, A., Ranita Rusjdi, S., & Nurhajjah, S. (2014). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Ascariasis Pada Murid Sekolah.
[12] Notoatmodjo, S., 2012, Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku, Rineka Cipta, Jakarta.
[13] Lusiane Adam.2019. Determinan Hipertensi Pada Lanjut Usia. Jambura Health and Sport Journal Vol. 1, No. 2, Agustus 2019. ( 82-89)
[14] Karim, N.S. (2018) Hubungan Aktivitas Fisik dengan Derajat Hipertensi pada Pasien Rawat Jalan di Wilayah Kerja Puskesmas Tugulandang Kabupaten Sitaro. Jurnal Universitas Sam Ratulangi, 6(1). Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jkp/article/download/19468/19019
[15] Dini Lestrina. 2014. Hubungan Pengetahuan Gizi Dan Asupan Vitamin C Dengan Status Anemia Pada Wanita Usia Subur (Wus) Di Lingkungan Ampera Utara Desa Sekip Kecamatan Lubuk Pakam. Wahana Inovasi Volume 3 No.2 Juli-Des 2014 (545-550)
Published
2022-05-20
How to Cite
Yuliani, M., & Susilawati, S. (2022). OPTIMALISASI KESEHATAN MELALUI EDUKASI DAN PELAYANAN KESEHATAN DENGAN HIPERTENSI DAN ANEMIA DENGAN PENDEKATAN KELUARGA BINAAN. E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 1293-1304. https://doi.org/10.47492/eamal.v2i2.1573
Section
Articles